Donasi Buku dan Uang Bakti Literasi 2024
Deskripsi Event :
[Donasi Buku dan Uang Bakti Literasi 2024]
Panggilan untuk kamu Sobat Literasi! 📢
HMD Sastra Indonesia Universitas Negeri Malang membuka donasi buku dan uang untuk pembuatan pojok literasi SMPK YBPK Sitiarjo, Kab. Malang. Kriteria buku donasi dapat berupa buku fiksi maupun nonfiksi yang masih layak baca.
Ayoo tunggu apa lagii ⁉👀
Donasi koleksi terbaik membantu menyiapkan generasi terbaik ✨
Pengumpulan Donasi : 15 Juni 2024 s.d. 19 Juli 2024
More Information :
- Hotline 1 : 082244073141
- Hotline 2 : 0895342020602
This Event Full Supported by EVENTMALANG